Hasil Kualifikasi Piala Dunia Leg Pertama: Indonesia Tundukan Brunei Darussalam, Timnas Garuda Pesta Gol!

- 13 Oktober 2023, 05:51 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Dunia Leg Pertama: Indonesia Tundukan Brunei Darussalam, Timnas Garuda Pesta Gol!
Hasil Kualifikasi Piala Dunia Leg Pertama: Indonesia Tundukan Brunei Darussalam, Timnas Garuda Pesta Gol! /

TRENGGALEKPEDIA.COM – Indonesia sukses tundukan Brunei Darussalam di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 leg pertama, Timnas Garuda pesta gol 6-0 atas tim tamu.

Laga antara Timnas Indonesia melawan Brunei Darussalam leg pertama dilangsungkan pada 12 Oktober 2023 di Stadion Bung Karno, Jakarta.

Tim besutan Shin Tae-yong berhasil meraih kemenangan penuh atas Brunei Darussalam di laga zona Asia Kualifikasi Piala Dunia 2026 leg pertama.

Gol hattrick Dimas Drajad, brace Ramadhan Sananta dan satu gol dari Rizki Ridho sukses membawa Indonesia selahkah lagi bisa lolos ke Piala Dunia 2026.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2026: Ini Head to Head Indonesia vs Brunei Darussalam, Timnas Garuda Pernah Kalah!

Hasil ini nanti akan menjadi modal yang baik bagi squad Garuda di pertandingan leg kedua melawan Brunei Darussalam.

Di awal babak pertama Timnas Indonesia sudah bisa menciptakan dual gol lewat tendangan Dimas Drajad dan sepakan voli Rizky Ridho.

Hingga babak pertama berakhir, skor 2-0 untuk keunggulan Timnas Indonesia belum berubah.

Baca Juga: RESMI! Pemain Top Dunia Eden Hazard Pensiun dari Dunia Sepakbola  

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x