TANGGAL 26 DESEMBER 2021 Memperingati Hari Apa? Bencana Gempa Bumi dan Tsunami Terjadi di Tanggal Ini

- 25 Desember 2021, 14:34 WIB
TANGGAL 26 DESEMBER 2021 Memperingati Hari Apa? Bencana Gempa Bumi dan Tsunami Terjadi di Tanggal Ini
TANGGAL 26 DESEMBER 2021 Memperingati Hari Apa? Bencana Gempa Bumi dan Tsunami Terjadi di Tanggal Ini /Pixabay/

Pasca bencana gempa bumi ini, seluruh surat kabar membuka dompet amal kemanusiaan untuk membantu korban yang terdampak.

Selain bencana gempa bumi dan tsunami di atas, tanggal 26 Desember 2021 bakal akan peringatan penting lainnya.

Berikut ini Trenggalekpedia.com telah merangkum serangkaian peristiwa yang terjadi pada tanggal 26 Desember:

Dalam Perang Banjar tahun 1859, Kapal Onrust milik Belanda ditenggelamkan oleh mereka yang tergabung dalam laskar pengikut Pangeran Antasari dalam.

Perang Banjar ini dipimpin oleh para panglima Dayak, satu di antaranya Panglima Sogo. Peristiwa bersejarah ini terjadi di Lewu Lutung Tuwur, Barito Utara.

Baca Juga: Tanggal 22 Desember Memperingati Hari Apa? Ada Peristiwa Bencana Alam Tsunami dan Peringatan Penting Lainnya

Selanjutnya, kejayaan Uni Soviet yang mendeklair diri sebagai negara terkuat di dunia harus berakhir pada 26 Desember 1991.

Sedangkan pada tanggal 26 Desember 2021 ini, Eyang Jati yang mendapat mandat tertulis dari Nyi Roro Kidul  memprediksi bahwa akan ada peristiwa besar seperti pertengkaran antar manusia, bencana alam dan lainnya.

Hal ini membuat masyarakat, khususnya yang ada di Jawa lebih berhati-hati. Bahkan beberapa hal yang akan terjadi pada tanggal 26 Desember 2021 ini terkadang di luar batas kewajaran.

Sebagai sebuah informasi, tanggal 26 Desember merupakan hari ke-360 (hari ke-361 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian dengan 5 hari menjelang akhir tahun 2021.***

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x