Ngabuburit di Madiun! Inilah 5 Tempat yang Cocok untuk Menunggu Waktu Berbuka Puasa di Madiun

- 27 Maret 2023, 16:26 WIB
Ilustrasi 5 tempat ngabuburit di Madiun, berfoto, bersantai dan berburu kuliner bisa kalian lakukan
Ilustrasi 5 tempat ngabuburit di Madiun, berfoto, bersantai dan berburu kuliner bisa kalian lakukan /@madiun_info/Instagram

Jika kalian berkunjung ke Pahlawan street center pada sore hari sambil menunggu waktu berbuka, hal ini akan sangat rekomended sekali untuk kalian coba.

Taman Bantaran Kali Madiun

Tempat selanjutnya yang bisa kalian kunjungi saat ngabuburit di Madiun adalah Taman Bantaran Kali Madiun, yang berada di Pangongangan, Kec Mangunharjo, Kota Madiun.

Bagi kalian yang menyukai pemandangan alam sore hari, Taman Bantaran Kali Madiun ini cocok untuk dikunjungi sambil ngabuburit bersama keluarga maupun teman.

Baca Juga: Ngabuburit di Pacitan! Inilah 5 Tempat yang Cocok untuk Menunggu Waktu Berbuka Puasa di Pacitan

Di Taman Bantaran Kali Madiun ini juga terdapat penjual makanan ringan maupun berat dan juga minuman, sehingga kalian juga bisa berbuka puasa di sekitaran tempat ini.

Alun-alun Madiun

Alun-alun Madiun juga menjadi salah satu rekomendasi dari 5 tempat ngabuburit yang cocok dan wajib kalian kunjungi karena tempat yang strategis banyak pusat perbelanjaan dan kuliner  yang berdekatan dengan Alun-alun Madiun.

Kalian bisa bersantai di Alun-alun madiun dengan memanfaatkan gazebo yang tersedia, atau membaca buku di ruang perpustakaan, ada juga untuk permainan anak-anak dan kalian juga bisa memberi makan burung merpati yang terbang di sekitaran Alun-alun.

Sehingga bagi kalian yang sedang ngabuburit di Madiun cocok sekali untuk berkunjung ke Alun-alun, baik bersama keluarga ataupun teman kalian.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x