Tata Cara Sholat Ketika Menggendong Anak

- 10 Mei 2022, 20:31 WIB
Sholat.
Sholat. /Pixabay.com/

Demikian penjelasan tentang tata cara menggendong ank ketika sedang shalat. Secara umum dapat disimpulkan bahwa menggendong anak shalat diperbolehkan karena sudah dicontohkan oleh baginda Nabi Muhammad ketika menggendong Umamah.

Dengan persyaratan saat anak digendong anak ini terbebas dari najis yang ada dalam dirinya maupun dari pakainnya. Juga di dalam hal tersebut tidak melebihkan gerakan shalat secara bersamaan sehingga mengakibatkan sholat menjadi batal. Selain itu sebisa mungkin orang tua tetap menjaga kekhusyukan alam sahlat  agar shalat yang dilaksanakan mendapatkan pahala yang sempurna dari Allah SWT. ***

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah