Beberapa Manfaat Kartu Prakerja, Bisa Daftar Gelombang 13 di www.prakerja.go.id

- 4 Maret 2021, 11:47 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja. Kapan pengumuman seleksi Kartu Prakerja Gelombang 12? Ini jadwal dan cara cek lolos atau tidak.
Ilustrasi Kartu Prakerja. Kapan pengumuman seleksi Kartu Prakerja Gelombang 12? Ini jadwal dan cara cek lolos atau tidak. //ANTARA/HO-dok pri/

Terutama saat pandemi Covid-19 seperti ini, sangat banyak yang membutuhkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Orang Sukses, Ketahui 4 Kategori Elemen ke 12 Zodiak

Berikut Beberapa Manfaatnya kartu Prakerja:

1. Membantu meringankan biaya pelatihan yang ditanggung pekerja dan perusahaan.

2. Mengurangi biaya untuk mencari informasi mengenai pelatihan.

3. Mendorong kebekerjaan dengan mengurangi mismatch.

4. Menjadi komplemen dari pendidikan formal.

5. Membantu daya beli masyarakat yang terdampak penghidupannya akibat COVID-19.

Baca Juga: Kemendikbud Beri Kelonggaran: Siswa Bebas Mengaskses ke Situs atau Laman Manapun

Pemerintah menjelaskan bahwa pogram kartu Prakerja tersebut dapat diterima seluruh Warga Negara Indonesia dengan usia 18 tahun ke atas dan tidak sedang mengikuti pendidikan formal.***

Halaman:

Editor: Samsul Abidin

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x