Usai Siklon Seroja NTT, Rangkaian Siklon Tropis Selama April 2021 Diprediksi Terjadi di Indonesia Timur

- 5 April 2021, 21:21 WIB
Prediksi pergerakan Siklon Tropis Seroja di Indonesia bagian timur, Lapan juga memprediksi rangkaian siklon tropis terjadi selama April 2021.
Prediksi pergerakan Siklon Tropis Seroja di Indonesia bagian timur, Lapan juga memprediksi rangkaian siklon tropis terjadi selama April 2021. /Twitter/@infoBMKG

TRENGGALEKPEDIA.COM - Rangkaian fenomena Siklon Tropis atau Tropical Cyclone (TC) diprediksi akan berlangsung selaman bulan April 2021.

Dipicu oleh peningkatan suhu laut di sekitar ekuator, rangkaian Siklon Tropis berdampak pada perubahan cuaca ekstrem di Indonesia Timur.

Seperti halnya Siklon Tropis Seroja yang melanda NTT dan sekitarnya pada Minggu 4 April 2021 dinihari, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) imbau masyarakat untuk selalu waspada.

Baca Juga: Menguat 8 Persen Lebih, Berikut Saham LQ45 yang Paling Diburu Investor Asing

"Masyarakat perlu mewaspadai pembentukan rangkaian tropical cyclone (TC) yang dipicu oleh peningkatan suhu permukaan laut di dekat ekuator pada bulan April," kata peneliti Pusat Sains dan Teknologi Antariksa (PSTA) Lapan Erma Yulihastin, Senin, dikutip dari Antara.

Kondisi rangkaian siklon tropis tersebut berpotensi terjadinya Inter Tropical Convergence Zone (ITCZ) ganda.

ITCZ dapat terpecah dan tergerak berputar oleh gaya Coriolis dengan kecepatan tinggi.

Baca Juga: 8 Cara Mengusir Tikus dengan Bahan Alami dan Mudah, Dijamin Ampuh!

Baca Juga: Pernikahannya Menjadi Kontroversi, Atta Halilintar Beri Jawaban Menohok

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x