Simak 8 Sekolah Kedinasan Berikut Ini Buka Pendaftaran Mulai 9 April 2021

- 7 April 2021, 10:16 WIB
Delapan sekolah kedianasan membuka pendaftaran mulai 9 April 2021.
Delapan sekolah kedianasan membuka pendaftaran mulai 9 April 2021. /Tangkap Layar/dikdin.bkn.go.id.

TRENGGALEKPEDIA.COM - Pendaftaran sekolah kedinasan tahun 2021 akan segera dibuka oleh pemerintah.

Pemerintah akan membuka pendaftaran mulai Jumat, 9 April 2021
melalui laman sscasn.bkn.go.id.

Calon pendaftar, setelah mengakses laman tersebut, kemudian pilih menu Dikdin atau melalui tautan dikdin.bkn.go.id.

Baca Juga: 4 ABK Korban Penyanderaan Abu Sayyaf Kembali ke Keluarga

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menjelaskan, calon pendaftar harus mempersiapkan diri dan mempersiapkan berkas-berkas yang diperlukan.

Berkas yang dapat dipersiapkan yakni pas foto, Kartu Tanda Penduduk (KTP), Kartu Keluarga, ijazah atau surat keterangan lulus, dan dokumen pendukung lainnya.

Untuk informasi terkait syarat pendaftaran lainnya, calon pendaftar dapat melihat di laman tiap-tiap instansi atau sekolah kedinasan maupun melalui SSCASN.

Baca Juga: Lama Tak Muncul, Yuyun Sukawati Memberi Kabar Alami KDRT, Ini Profil Aktris Jin dan Jun

Berikut ini adalah delapan instansi yang membuka pendaftaran tahun 2021:

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu

Sumber: setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x