Jokowi Perbolehkan Masyarakat Melakukan Mudik Lebaran 2022, Vaksin Booster Jadi Syarat Utama

- 24 Maret 2022, 15:13 WIB
Presiden jokowi pastikan bahwa msyarakat diperbolehkan mudik pada lebaran tahun 2022. syaratnya harus sudah vaksin booster
Presiden jokowi pastikan bahwa msyarakat diperbolehkan mudik pada lebaran tahun 2022. syaratnya harus sudah vaksin booster /Antara/Fauzan  

Baca Juga: Cara Cek Sertifikat Vaksin Tanpa Harus Mendownload Aplikasi Peduli Lindungi

Meski begitu pelaksanaan sholat tarawih juga harus tetap menerapkan protokol kesehatan.

Namun, pemerintah belum memperbolehkan para pejabat dan pegawai pemerintah untuk melakukan buka bersama selama Ramadhan tahun ini.

Presiden Jokowi mengatakan, situasi pandemi virus Corona di Indonesia belakangan menunjukkan perbaikan.

Oleh karena itu, dilakukan sejumlah pelonggaran jelang bulan suci Ramadhan.

Namun, Jokowi tetap mengingatkan kepada seluruh masyarakat untuk tetap memperhatikan protokol kesehatan.

"Saya minta kita semuanya tetap menjalankan protokol kesehatan, disiplin menggunakan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak," pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Okpriabdhu Mahtinu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah