Tampil Gemilang Bersama Viking FK, Ini Dia Profil Shayne Pattynama Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia

- 14 Oktober 2023, 07:15 WIB
Tampil Gemilang Bersama Viking FK, Ini Dia Profil Shayne Pattynama Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia
Tampil Gemilang Bersama Viking FK, Ini Dia Profil Shayne Pattynama Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia /Instagram @viking_fk/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Pemain naturalisasi Timnas Indonesia Shayne Pattynama menampilkan permainan gemilangnya bersama Viking FK Liga Norwegia, ini dia profil lengkapnya.

Dengan bermain di posisi bek sayap kiri, Shayne Pattynama telah sukses membantu lini pertahanan klubnya sehingga bisa meraih hasil yang positif di setiap pertandingan yang ada.

Viking FK berhasil mendapatkan kemenangan beruntung di dalam turnamen bergengsi di Norwegia.

Baca Juga: Ini Dia! Tim yang Gagal Lolos ke Piala Asia Futsal 2024, Bagaimana Nasib Timnas Indonesia?

Pemain naturalisasi Timnas Indonesia tersebut memiliki nama lengkap Shayne Elian Pattynama.

Shayne Pattynama lahir pada sebelas Agustus 1998 bertempat di Lelystad, Negara Belanda, untuk mengembangkan permainan sepak bolanya dia pernah berlatih di Akademi Ajax dan FC Ultrecht.

Shayne Pattynama mempunyai tinggi badan 180 cm, dia bermain pada posisi bek lebih tepatnya di bek kiri.

Baca Juga: Dimas Drajad Pencetak Gol Hattrick di Gawang Brunei Darussalam, Simak Profil Singkatnya  

Pemain Timnas Garuda tersebut saat ini tengah membela klubnya Viking FK di Liga Norwegia.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x