Tanggal 14 Desember 2021 Hari Apa? Ada Peristiwa Apa, Berikut Penjelasannya

- 12 Desember 2021, 14:44 WIB
Tanggal 14 Desember 2021 Hari Apa? Ada Peristiwa Apa, Berikut Penjelasannya.
Tanggal 14 Desember 2021 Hari Apa? Ada Peristiwa Apa, Berikut Penjelasannya. /Karolina Gabrowska /pexels

TRENGGALEKPEDIA.COM – Di dalam kalender Gregorian tanggal 14 Desember adalah 17 hari menjelang akhir tahun.

Banyak peristiwa yang terjadi pada tanggal 14 Desember sepanjang tahun. Beberapa peristiwa dikenang sebagai hari peringatan pada tanggal 14 Desember.

Misalnya di Indonesia tanggal 14 Desember 2021 akan diperingati sebagai Hari Sejarah Nasional.

Lalu pada tanggal 14 Desember 2021 hari apa dan ada peristiwa apa saja pada tanggal ini?

Peristiwa

14 Desember 1927, peristiwa penting di dunia yang terjadi pada tanggal ini adalah hari di mana Irak berhasil meraih kemerdekaannya dari Britania Raya.

Baca Juga: Tanggal 14 Desember 2021 Adalah Puncak Hujan Meteor Geminid, Ini Penjelasannya

14 Dsember 1962, peristiwa penting dalam sejarah seni terjadi pada tanggal ini yaitu ketika lukisan Mona Lisa berhasil terjual dengan harga 100 juta dolar AS.

Baca Juga: Tanggal 13 Desember 2021 Memperingati Hari Apa, Ada Peristiwa Apa?

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x