Mengenal Fitur dan Cara Menggunakan Aplikasi Pixellab di Android

- 5 Mei 2022, 12:25 WIB
Pixellab.
Pixellab. / Bukan Desainer/Youtube.com

TRENGGALEKEPDIA.COM - Aplikasi android saat ini sudah banyak memiliki perubahan dan perkembangan, dari perkembangan aplikasi di android ini banyak membantu aktivitas para pengguna agar lebih memudahkan dan meminimalisir segala pekerjaan dan lain sebagainya.

Dalam perkembangannya android memiliki aplikasi yang dapat digunakan untuk mengedit sebuah foto, mendesain pamflet, banner, stiker, flyer ucapan dan lain-lain, yakni aplikasi pixellab yang bisa di download melalui plat store dan app store secara gratis, manfaat dari pixellab ini adalah memudahkan pekerjaan seseorang jika berada di luar rumah dan tidak membawa laptop maupun komputer.

Pixellab penggunaannya juga lebih efisien dan menghemat waktu, karena fitur-fitur yang dimiliki terbilang lengkap, pixellab sudah bisa terbilang aplikasi standart untuk editing foto dan desain pamflet, selain itu kualitas saat setelah di save juga sangat jernih.

Sebelum menggunakan aplikasi pixellab untuk mengedit foto dan juga mendesain pamflet ada baiknya untuk memperhatikan beberapa hal, mengenai konsep, ide, tema, dan lainya, karena hal-hal tersebut penting untuk di tentukan dan diperhatikan sebelum mengedit sebuah foto, agar saat melakukan editing tidak memerlukan waktu yang lama, dan memberikan hasil yang maksimal.

Baca Juga: Awas, Ini 5 Aplikasi yang Membuat Kuota Internet Cepat Habis

Setelah memperhatikan juga mencari ide, konsep dan tema, lalu jika ingin lebih efisien pada waktu mengedit kita juga harus memperhatikan beberapa hal mengenai fitur editing foto yang ada di aplikasi pixellab, berikut beberapa fitur dan cara penggunaannya di aplikasi pixellab:

  1. Teks

Fitur ini berfungsi untuk menambahkan teks atau tulisan yang kita inginkan kedalam templat edit foto, kita dapat mengubah warna font, font,  model, opasitas, shadow(bayangan) atau efek 3d, fitur ini Merupakan fitur yang wajib ada di seluruh aplikasi editing foto dan desain.

  1. Current date

Pixellab juga menyediakan fitur current date untuk menambahkan tanggal, bulan dan tahun secara otomatis dengan cara mengeklik fitur ini saja.

 

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x