4 Tips Menjadi Pribadi Futuh : Terbukanya Hati dan Fikiran

- 7 Maret 2021, 17:30 WIB
Istiqamah Dalam Ajaran Islam Bagi Umat Muslim.
Istiqamah Dalam Ajaran Islam Bagi Umat Muslim. /unsplash/@rachidnl

TRENGGALEKPEDIA.COM - Menjadi pribadi yang baik dan bagus akhlaknya merupakan dambaan setiap muslim. Untuk itu perlu keinginan dan usaha yang kuat mewujudkannya. 

Terlebih sebagai seorang muslim kita juga dituntut untuk selalu menjadi pribadi yang ideal. Tidak hanya untuk keluarga tetapi juga bagi masyarakat sekitar. 

Baca Juga: Pembaruan Sistem CAT BKN  CPNS 2021 Berbasis Online di Masa Pandemi, Ini Prosedur untuk Peserta

Seorang muslim yang taat bisa dilakukan dengan berbagai cara, diantaranya menjadi pribadi yang futuh. 

Futuh adalah kondisi dimana terbukanya hati dan pikiran seseorang untuk menerima dan menjalankan syariat Islam. 

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 7 Maret 2021: Al Sangat Menyesal Ketika Menemukan Andin Terbaring di Rumah Bu IIn

Berikut empat tips menjadi pribadi muslim yang futuh :

1. Istiqomahkan Sholat Berjama’ah

2. Upayakan Membaca Al Qur’an setiap selesai Sholat Fardhuwalau hanya 1 ayat Al Qur’an

Halaman:

Editor: Samsul Abidin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah