5 Cara Mudah yang Bisa Anda Lakukan untuk Mengatasi Insomnia, Salah Satunya Mengatur Waktu Tidur

- 17 Mei 2022, 18:29 WIB
 Ilustrasi - cara mengatasi insomnia atau gangguan tidur
Ilustrasi - cara mengatasi insomnia atau gangguan tidur /PIXABAY/CDD20

Sebaliknya, kamar yang berantakan pasti akan membuat tidur menjadi tidak nyaman dan kualitas tidur terganggu.

3. Menghindari Gangguan Sebelum Tidur

Agar bisa tidur diperlukan kondisi pikiran yang tenang dan rileks, kondisi tersebut dapat terganggu oleh beberapa hal seperti bermain smartphone.

Ketika bermain smartphone, otak anda akan dirangsang untuk terus berpikir dan akhirnya kondisi pikiran yang tenang tidak bisa dicapai.

Sebisa mungkin kurangi pemakaian smartphone sebelum tidur, bisa sekitar 30 menit atau satu jam sebelum tidur.

 

Baca Juga: 9 Tips Mengatasi Insomnia, Lakukan ini Agar Tidur Kamu Teratur dan Nyenyak

4. Menghindari Konsumsi Zat Tertentu

Ada beberapa zat dalam makanan atau minuman yang biasa anda konsumsi yang bisa menyebabkan sulit untuk tidur.

Zat-zat tersebut di antaranya seperti, kafein yang terkandung pada kopi, teh, dan minuman bersoda, nikotin pada rokok, dan alcohol.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah