Cara Menghilangkan Warna Kuning pada Sepatu Putih dan Kaitannya dengan Tisu

- 24 September 2022, 13:57 WIB
Cara membersihkan sepatu putih agar kembali 'berkilau'
Cara membersihkan sepatu putih agar kembali 'berkilau' /Tangkap Layar Youtube /Rbrain Project

TRENNGGALEKPEIA.COM - Kita akan selalu menjaga barang yang kita miliki dengan baik, apalagi bila barang tersebut terhitung baru.

Seperti halnya sepatu putih, karena memiliki warna yang mencolok kita akan khawatir bila sepatu berubah warna menjadi menguning, berubah bentuk karena penjemuran yang kurang benar.

Bila terkena kotoran yang membandel juga akan sulit membersihkannya, berikut cara mencuci sepatu supaya tidak menguning:

1. Menggunakan pasta gigi

Salah satu pembersih sepatu yang dapat kita gunakan untuk menghilangkan noda pada sepatu dengan pasta gigi.

Gunakan pasta gigi non gel, sebelum menggunakan pasta gigi pastikan sepatu dalam keadaan basah. Kemudian oleskan pasta gigi pada noda yang membandel, gosok noda dengan cara melingkar. Ulangi dengan cara yang sama sampai noda menghilang.

2. Menggunakan sabun pencuci piring

Gunakan cara selanjutnya dengan menggunakan sabun cuci piring yang biasa kita gunakan. Ambil air hangat secukupnya kemudian campur dengan sabun cuci piring, aduk hingga berbusa.

Gosok sepatu yang telah dibasahi dengan air terlebih dahulu, bila sudah selesai, keringkan sepatu.

Halaman:

Editor: Rendi Mahendra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x