Tips Mengolah Daging Kerbau Agar Empuk dan Gurih, Cek Caranya!

- 21 Juni 2024, 13:15 WIB
Tips Mengolah Daging Kerbau Agar Empak dan Gurih, Cek Caranya!
Tips Mengolah Daging Kerbau Agar Empak dan Gurih, Cek Caranya! /Instagram/@anan_dita

Trenggalek - Tradisi berkurban dengan kerbau menjadi pilihan utama bagi masyarakat di Kudus, Jawa Tengah.

Ini tidak hanya sebagai bagian dari upaya menjaga tradisi yang telah berlangsung turun-temurun, tetapi juga untuk menghormati masyarakat Hindu yang tidak menyembelih sapi.

Meskipun demikian, daging kerbau dikenal memiliki tekstur yang keras, membuat banyak orang kesulitan dalam mengolahnya dengan baik.

Tips Mengolah Daging Kerbau agar Cepat Empuk:

Rebus dengan Panci Tertutup

Pertama, rebus daging kerbau dengan menggunakan panci tertutup hingga mendidih. Setelah mendidih, matikan kompor dan biarkan selama 5 menit.

Diamkan dan Masak Kembali

Diamkan daging dalam panci tertutup selama 30 menit. Setelah itu, hidupkan kembali kompor dan masak daging selama 7 menit. Matikan kompor dan diamkan lagi selama 30 menit.

Siap diolah dengan Bumbu Favorit

Setelah proses tersebut, daging kerbau sudah empuk dan siap untuk diolah dengan berbagai bumbu sesuai selera. Mulai dari tumisan, gulai, hingga soto, daging kerbau yang empuk akan membuat hidangan Anda lebih lezat dan nikmat.

Resep Masakan Olahan Daging Kerbau

1. Empal Kerbau

Bahan-bahan:

1 kg daging kerbau

3 cm lengkuas, geprek

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah