ENAK & MURAH, Temukan Lokasi Makan Siomay dan Batagor di Trenggalek Tahun 2024, Sambal Kacangnya Gurih

- 13 Februari 2024, 21:00 WIB
/ENAK & MURAH, Temukan Lokasi Makan Siomay dan Batagor di Trenggalek Tahun 2024, Sambal Kacangnya Gurih/

Rasa ikan pada siomaynya sangat terasa gurih, ditambah dengan bumbu kacangnya juga enak.

Selain itu, harganya juga murah, cocok bagi Anda yang suka makan ikan karena terbuat dari 100% ikan asli.

Baca Juga: INFO YANG SEGAR-SEGAR! Inilah 5 Rekomendasi Lokasi Es Degan di Trenggalek yang Maknyes, Dahaga Hilang!

Nah, itu dia dua lokasi yang bisa Anda kunjungi untuk menikmati enaknya siomay dan batagor di Trenggalek, sambal kacangnya gurih bikin nagih.

Sebagai informasi tambahan, pada umumnya terdapat beberapa jenis variasi siomay jika dibedakan berdasarkan isianya.

Yaitu siomay tengiri, siomay ayam, siomay udang, siomay kepiting atau siomay campuran daging ayam dengan udang dan dicampur dengan tepung tapioka.

Nah, untuk di wilayah Trenggalek, kebanyakan siomay yang dijual adalah siomay ikan, siomay tengiri dan siomay campurang ayam dengan ikan.

Baca Juga: Berlibur ke Pantai Kapulogo Trenggalek, Tempat Wisata Menawan di 2024, Simak Alamat dan Harga Tiket Masuk

Selanjutnya, untuk cara penyajianya sama dengan siomay lainya, yaitu dilengkapi dengan sayuran kubis yang dikukus, kentang dan telur ayam rebus, tahu bakso, dan tahu kukus putih dan disiram sambal kacang di atasnya.

Namun, bahan tambahan tersebut juga sesuai dengan selera masing-masing ya.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x