Ada 524 Tamu Undangan dalam Rapat Koordinasi Pengadaan ASN 2023 Menpan RB dengan Pemerintah Daerah

- 31 Juli 2023, 06:06 WIB
Ada 524 Tamu Undangan dalam Rapat Koordinasi Pengadaan ASN 2023 Menpan RB dengan Pemerintah Daerah/ instagram pnscantikid
Ada 524 Tamu Undangan dalam Rapat Koordinasi Pengadaan ASN 2023 Menpan RB dengan Pemerintah Daerah/ instagram pnscantikid /

TRENGGALEKPEDIA.COM – Simak informasi mengenai rapat koordinasi antara pemerintah yang diwakili oleh Menpan RB dengan beberapa lapiran pemerintah daerah.

Dalam rapat koordinasi yang membahas tentang pengadaan ASN 2023 tersebut Menpan RB mengundang sebanyak 524 tamu undangan.

Rapat Koordinasi tentang pengadaan ASN 2023 tersbeut akan segera dilaksanakan bulan Agustus tahun 2023.

Baca Juga: Ini Jadwal 6 Periode Kenaikan Pangkat PNS Menurut Aturan Terbaru BKN yang Berlaku 2024

Adapun perkembangan saat ini, Menpan RB yang sudah mulai mengedarkan surat undangan tersebut.

Rapat koordinasi tersebut akan dilaksanakan pada Kamis, 3 Agustus 2023 dengan pembahasan pelaksaan pengadaan ASN tahun 2023.

Adanya kabar rapat ini tentu memberi kabar baik bagi masyarakat Indonesia yang ingin mengikuti seleksi pendaftaran CPNS 2023.

Agenda rapat koordinasi tersebut akan membahas beberapa hal, yaitu:

Baca Juga: Ini 4440 Formasi CPNS 2023 di Kejaksaan, Lulusan SMA Sederajat Siapkan Diri, Ini Syaratnya

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x