Prakerja Tahun 2023 Telah Dibuka, Biaya Intensif yang Lebih Kecil Menjadi Masalah Baru

- 7 Februari 2023, 08:31 WIB
Pendaftaran Akun Prakerja Tahun 2023 Telah Dibuka, Namun Banyak Warganet yang kurang Setuju Dengan Skema Baru
Pendaftaran Akun Prakerja Tahun 2023 Telah Dibuka, Namun Banyak Warganet yang kurang Setuju Dengan Skema Baru /Instagram/@prakerja.go.id/Instagram @prakerja.go.id

"Gak guna cuma dapat 600 ribu.. Beli kuota aja kurang," tulisa salah satu akun.

Hal tersebut terjadi karena perbedaan pendapat atau insentif yang diberikan dari gelombang sebelumnya.

Pada tahun 2023 ini pemerintah menerapkan skema baru, yakni Fokus pada peningkatan skill penerima bantuan prakerja.

Biaya untuk pelatihan lebih besar dari pada insentif yang diterima, standar pelatihan ditingkatkan, sistem untuk pelatihan juga bertambah seperti daring, luring, dan bauran.

 

Baca Juga: Begini Nasib Oknum Perawat yang Lakukan Keteledoran Terhadap Bayi 8 Bulan di Palembang

Insentif yang diterima menjadi perbedaan mendasar dari gelombang sebelumya, dan banyak dari masyarakat yang mungkin tidak setuju dengan skema baru ini.

Pada tahun ini total bantuan di Naikkan menjadi 4,2 juta setiap penerima dengan rincian, Biaya Pelatihan: Rp 3.500.000, Insentif Pasca Pelatihan: Rp 600.000, Insentif Pengisian Survey: Rp 100.000.

Lalu berbeda dengan tahun sebelumnya, yakni insentif yang diberikan kepada penerima sebesar 600 ribu diberikan selsma 4 bulan, dan insentif pengisian survey evaluasi sebesar 50 ribu rupiah per survei.***

 

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x