Diduga Membusuk, Proses Penyambungan Jari Bayi 8 Bulan yang Terpotong Gagal.

- 11 Februari 2023, 22:31 WIB
Diduga Membusuk, Proses Penyambungan Jari Bayi 8 Bulan yang Terpotong Gagal.
Diduga Membusuk, Proses Penyambungan Jari Bayi 8 Bulan yang Terpotong Gagal. /Pexels/Prabin vlog/

Kejadian terpotongnya jari bayi yang berusia belum genap satu tahun ini terjadi pada hari Jum'at 3 Februari 2023 lalu, yang disebabkan oleh oknum perawat berinisial DN, oknum perawat tersebut, termasuk perawat yang sudah lama bekerja di RS Muhamadiyah Palembang. 

Ketika hendak memotong perban yang melekat di tangan bayi menggunakan gunting, nahasnya tangan bayi tersebut juga turut teepotong. 

Lalu pihak Rumah sakit berinisiatif untuk bertanggung jawab dengan melakukan operasi penyambungan jari bayi tersebut. 

Setelah beberapa hari melakukan pemulihan hasil operasi penyambungan tersebut gagal, akibat daging jari korban membusuk, sehingga menyebabkan kecacatan.***

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x