Login www.bpjsketenagakerjaan.go.id! Daftar Peserta BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024, Ini Syarat dan Langkahnya

- 22 Januari 2024, 17:00 WIB
Cara Daftar Peserta BPJS Ketenagakerjaan Menggunakan Website
Cara Daftar Peserta BPJS Ketenagakerjaan Menggunakan Website /BPJS Ketenagakerjaan/

TRENGGALEKPEDIA.COM - Silakan login ke www.bpjsketenagakerjaan.go.id untuk daftar menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan tahun 2024.

Kenapa daftar peserta BPJS Ketenagakerjaan penting? Simak penjelasan di bawah ini. Syarat dan ada langkah yang mudah untuk mendaftar.

BPJS Ketenagakerjaan punya tujuan untuk mewujudkan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan yang berkelanjutan, terpercaya dan tentunya menyejahterakan seluruh pekerja yang terdaftar menjadi peserta.

Pekerja yang bisa mendaftar sebagai peserta tidak hanya pekerja Penerima Upah (PU) atau karyawan saja, melainkan juga pekerja Bukan Penerima Upah (BPU). Misalnya wirausahawan, freelancer, pekerja paruh waktu, dan jenis profesi lainnya.

Baca Juga: Inilah 14 Penyakit Kulit yang Ditanggung BPJS Kesehatan 2024, Ada Scabies hingga Miliaria

Jika pekerja terdaftar sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan, maka mereka akan mendapat 5 program unggulan dari BPJS Ketenagakerjaan.

Program unggulan tersebut adalah Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP), Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Pensiun (JP), dan Jaminan Kematian (JKM).

Untuk daftar peserta BPJS Ketenagakerjaan website, silakan ikuti langkah-langkah di bawah ini:

Baca Juga: Cara Klaim Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024 dengan Mudah

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x