Memperingati Hari Buruh dan Pendidikan, Aliansi Front Renaissance Gelar Aksi Damai di Gedung DPRD Ponorogo

- 24 Mei 2022, 14:50 WIB
Aksi Aliansi Front Renaissance
Aksi Aliansi Front Renaissance /Roqy 'Irfaan Lahut/

TRENGGALEKPEDIA.COM – Sejumlah massa aksi yang tergabung dalam Aliansi Front Renaissance menggelar aksi damai di depan Gedung DPRD.

Dalam memperingati Hari Buruh Internasional dan Hari Pendidikan Nasional, sejumlah massa aksi yang tergabung dalam Aliansi Front Renaissance gelar aksi damai di depan Gedung DPRD Ponorogo.

Aksi dipusatkan di depan Gedung Dewan perwakilan daerah (DPRD) Ponorogo pada Selasa 24 Mei 2022.

Aksi tersebut berjalan lancar dengan massa aksi menyerukan orasi-orasi mengenai tuntutan yang ingin disampaikan dalam aksi tersebut.

Dalam aksi tersebut, Aliansi Front Renaissance mengangkat beberapa permasalahan yang kemudian menjadi tuntutan mereka.

Aksi ini menyoroti peringatan Hari Buruh Internasional sebagai landasan kesadaran mereka dalam bergerak.

Dengan melihat kondisi buruh hari ini yang masih jauh dari kata layak dan juga berbagai permasalahan yang meliputi sektor permasalahan perempuan, agraria, dan dunia pendidikan.

Baca Juga: Aliansi Mahasiswa Ponorogo Geruduk Gedung DPRD: Kritisi Kebijakan Pemerintah dan Diskusi Sempat Memanas

Dengan melihat berbagai kondisi di atas, Irfan Fauzi selaku Koordinator Aksi mengatakan bahwasanya dalam aksi yang dilakukan ada lima tuntutan, mulai dari skala lokal hingga nasional.

Halaman:

Editor: Dani Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x