Ada Bantuan Rp600 Ribu dari BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024, Cek Daftar Penerima di Aplikasi e-Form Jamsostek

- 30 Januari 2024, 10:00 WIB
Ada Bantuan Rp600 Ribu dari BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024, Cek Daftar Penerima di Aplikasi e-Form Jamsostek
Ada Bantuan Rp600 Ribu dari BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024, Cek Daftar Penerima di Aplikasi e-Form Jamsostek /Tim Trenggalekpedia/

Baca Juga: BPJS Ketenagakerjaan Siapkan Dana Siaga Rp25 Juta Tahun 2024, Ini Cara Mudah Lakukan Klaim Uang Secara Online

Cara Cek Status Penerima Aplikasi e-Form Jamsostek

Ketika persyaratan untuk menerima bantuan Rp600 ribu terpenuhi, selanjutnya peserta BPJS Ketenagakerjaan bisa melakukan pengecekan status penerima BSU.

Ada beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk melakukan pengecekan status penerima tersebut, yaitu:

- Buka HP

- Unduh dan instal aplikasi e-Form Jamsostek dari Google Play Store atau App Store.

- Buat akun (pembuatan akun ini bertujuan untuk membuat data diri sebagaimana diinginkan oleh sistem)

Baca Juga: Pinjam Uang Rp25 Juta Lebih Aman dan Mudah di Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2024, Ini Syaratnya

- Setelah berhasil membuat akun, selanjutnya masukkan NIK dan nomor HP yang aktif untuk menerima informasi lebih lanjut.

- Tekan "Cek Penerima” untuk melihat informasi status penerima BSU Rp600 ribu.

Halaman:

Editor: Dani Saputra

Sumber: BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x